Ingin Berbakti Pada Orang Tua Hingga Alam Akhirat?
Tentunya Semua Anak Ingin Melakukannya
Yuk, Sedekah Mushaf Al-Quran atas Nama Orang Tua Di Bulan Ramadhan
Insya Allah setiap huruf al-quran dan lantunan ayat suci yang para santri baca, akan mengalir pula pahalanya untuk kita dan orang tercinta kita yang sudah tiada.
Banyak anak yang ingin mempersembahkan bakti pada orang tuanya, namun banyak yang mengira bahwa bentuk bakti hanya ada dalam bentuk harta duniawi.
Mereka menunggu finansial tercukupi untuk memberikan materi, hingga tak sempat berbakti.
Pernahkah kita merenungkan hal apa yang bisa dilakukan untuk membalas jasa-jasa orang tua kita?
Harta benda dan perkara duniawi tak akan bisa mengimbangi kasih sayang dan pengorbanan mereka. Waktu, kasih sayang, biaya, lelah dan ketulusan tiada terkira telah mereka berikan.
Sebanyak apa pun materi yang kita berikan tak akan mampu menandingi kebaikan mereka.
Salah satu cara berbakti pada mereka adalah menghadiahkan pahala yang tak pernah putus melalui Sedekah Mushaf Atas Nama Orang Tua.
Keutamaan Sedekah Mushaf Qur'an
Sedekah Quran adalah investasi yang tidak hanya memberikan manfaat di dunia, tetapi juga di akhirat. Ketika kita sudah tiada, setiap kali seseorang membaca ayat-ayat suci di dalam mushaf yang kita berikan, setiap kali mereka mengambil hikmah dari Al-Quran yang kita sumbangkan, dan setiap kali mereka mengamalkan ajaran-Nya, kita akan mendapatkan pahala yang terus mengalir sebagai sedekah jariyah.
✅ Membahagiakan Orang Tua
✅ Mendapat Pahala Birrul Walidain
✅ Membantu Para Penghafal Al-Quran
✅ Mendapat Berkah pada Harta yang Dimiliki
✅ Memajukan Dakwah Agama Islam
Dari Anas ra. berkata bahwa Rasulullah SAW bersabda : Sesungguhnya Allah itu mempunyai keluarga yang terdiri dari kalangan manusia…” Kemudian sahabat bertanya, “Siapakah mereka ya Rasulullah?” Beliau manjawab, “Ahlul Quran (orang yang berpedoman dengan Al-Quran). Mereka adalah keluarga Allah dan orang-orang yang istimewa-Nya. (HR.Nasai, Ibnu Majah, hakim dan Ahmad).

Persembahkan Amalan Jariyah Sebagai Hadiah Terindah, Mari Sedekah Alquran Atas Nama Orang Tercinta
Sesungguhnya di antara amal shaleh yang mendatangkan pahala setelah orang yang mengamalkannya meninggal dunia, yaitu mushaf (Al-Quran) yang diwariskannya... (HR. Ibnu Majah)
AL-QURAN akan disalurkan untuk:
Sedekah Al-Quran mulai dari 100rb/Mushaf
NB: Harga Mushaf Al Quran diatas sudah termasuk biaya penghimpunan, pengelolaan dan penyaluran Al Quran
Yuk, Jadikan Sedekah Mushaf Jalan Berbakti Pada Orang Tua
Dengan bersedekah Al-Qur’an melalui ruang baik, anda juga sudah turut membantu operasional rumah tahfidz quran gratis untuk yatim dan dhuafa.
Mari cari berkah dengan sedekah jariyah Al-Qur’an, caranya:
- Klik DONASI SEKARANG;
- Masukkan nominal donasi;
- Pilih Metode Pembayaran;
- Segera transfer sesuai nominal donasi
Insya Allah menjadi pahala jariyah dan membukakan pintu rezeki yang lebih besar lagi. Aamiin.
Salam,
Ruang Baik
Baca selengkapnya ▾